Month: November 2024

Sistem Tata Surya: Pengertian, Teori, & Anggota Penyusunnya
Tata surya merupakan kumpulan benda langit yang mengelilingi matahari. Yuk, pelajari sistem tata surya ini bersama-sama! — Tahukah kamu bahwa di alam semesta terdapat suatu sistem yang disebut tata surya? Tata surya bukan hanya kumpulan benda langit, tetapi juga sebuah sistem yang dinamis dan terus berkembang. Setiap benda langit dalam sistem ini memainkan peran penting, […]

Profil Lengkap Universitas Sumatera Utara (USU) Medan
Ingin kuliah di USU? Ini dia informasi lengkapnya mulai dari jurusan, akreditasi, biaya kuliah, fasilitas, hingga jalur masuknya. — Universitas Sumatera Utara (USU) merupakan salah satu universitas tertua di Indonesia dengan sejarah yang panjang. Kampus yang terletak di Medan ini adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik yang ada di Indonesia. Bagaimana tidak? Meskipun […]

Struktur Sosial: Pengertian, Ciri-Ciri, Jenis dan Contohnya
Struktur sosial membantu masyarakat menjaga keteraturan, menciptakan identitas, dan mendukung integrasi. Apa itu struktur sosial? Yuk, cari tahu! — Kamu mungkin sudah tidak asing lagi dengan yang namanya struktur. Ini bisa kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya, di sekolah, ada struktur mulai dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru bimbingan konseling, dan lainnya. Di perusahaan […]

Sindrom Earworm: Terus Terngiang Lagu di Kepala
Earworm merupakan kondisi saat sebuah lagu terus terekam di pikiran. Cari tahu penyebabnya yuk! —

Pengertian Demokrasi Menurut Para Ahli & Sejarahnya
Apa itu demokrasi? Bagaimana awal mula munculnya demokrasi di Indonesia? Bagaimana penerapannya dari masa ke masa? Lalu, apa aja sih prinsip-prinsip demokrasi itu? Ayo kita kupas tuntas di artikel ini! —

20 Contoh Makalah yang Baik dan Benar Beserta Strukturnya
Bagaimana cara menyusun makalah yang baik dan benar? Yuk, simak contoh makalah beserta struktur penulisannya berikut! — Makalah merupakan salah satu jenis karya tulis ilmiah yang sering kamu temui, baik di sekolah maupun di kampus. Biasanya, kamu akan diminta menulis makalah untuk memenuhi tugas. Namun, mungkin sebagian dari kamu masih bingung bagaimana cara menyusun makalah […]