Month: July 2025
Contoh Cover Makalah dan Cara Mudah Untuk Membuatnya!
Apa saja yang harus dicantumkan dalam cover makalah? Supaya nggak salah, yuk simak struktur, contoh, dan cara membuatnya di artikel ini! — Walau ada istilah “dont judge book by its cover,” tapi tetap saja, tampilan luar yang memberikan kesan pertama terhadap keseluruhan isi suatu benda. Begitu pula dengan makalah, guys! Sebuah cover makalah yang menarik […]
Mengenal Prinsip-Prinsip Geografi dan Contohnya!
Ada 4 prinsip geografi yang membantu kita menganalisis dan memahami fenomena yang terjadi di bumi. Apa saja? Yuk simak penjelasan dan contohnya! — Ternyata, nggak hanya manusia yang memiliki prinsip dalam kehidupan lho, geografi juga punya prinsip-prinsipnya sendiri. Prinsip geografi adalah dasar yang membantu kita memahami dan menjelaskan bagaimana berbagai fenomena di bumi saling terhubung. […]
25 Contoh Daftar Riwayat Hidup yang Menarik dan Disukai HRD
Daftar riwayat hidup perlu disusun dengan format yang tepat. Agar penulisannya tidak salah, simak contoh daftar riwayat hidup di artikel ini! — Daftar riwayat hidup atau Curriculum Vitae (CV) adalah salah satu dokumen yang harus kamu siapkan sebelum melamar kerja atau magang. Dokumen ini membantu perusahaan untuk mengetahui data diri kamu dan menilai seberapa cocok […]
ASEAN: Pengertian, Sejarah, Negara Anggota, dan Tujuan
Indonesia merupakan salah satu negara yang berkontribusi dalam pembentukan ASEAN, lho! Agar kamu lebih memahami tentang ASEAN, yuk simak pengertian, sejarah, negara anggota, dan tujuan dari terbentuknya organisasi ini. — Tahu nggak sih kalau Indonesia merupakan salah satu negara yang berperan dalam mendirikan ASEAN? Nggak hanya itu, Indonesia juga berkontribusi alam penyelenggaraan Konferensi Asia-Afrika pada […]
30 Contoh Teks Laporan Percobaan Singkat beserta Strukturnya
Artikel ini membahas contoh-contoh teks laporan percobaan beserta strukturnya. Yuk, kita lihat! — Hayo, hayo, udah paham belum apa yang dimaksud dengan teks laporan percobaan? Jangan sampai tertukar dengan teks laporan observasi atau teks prosedur ya, karena keduanya memiliki perbedaan. Di artikel sebelumnya, kita sudah belajar bareng Kak Laras mengenai definisi, struktur, ciri, sampai kaidah […]
Penjelasan Kampus PSDKU dan Bedanya dengan Kampus Utama
Apa itu kampus PSDKU dan bedanya dengan kampus utama? Simak penjelasannya di artikel berikut ini! — Sebagian mahasiswa atau pelajar SMA mungkin masih asing dengan istilah PSDKU. Program ini memungkinkan kamu untuk belajar program studi atau jurusan yang letak kampusnya berbeda dari kampus utama. Agak bingung, ya? Biar lebih paham, yuk kita bahas lebih jauh […]
Perubahan Sosial: Pengertian, Teori, Dampak, & Karakteristik
Apa itu teori perubahan sosial? Yuk, belajar pengertian, karakteristik, dampak, hingga faktor pendorong maupun penghambat terjadinya perubahan sosial! — Pernah nggak kamu menyadari bahwa kehidupan yang kita alami mulai dari kecil hingga saat ini, telah mengalami banyak sekali perubahan. Misalnya, dulu waktu kecil kamu masih sering berpergian naik becak atau delman. Tapi sekarang, becak dan […]
30 Contoh Surat Lamaran Kerja yang Benar beserta Strukturnya
Kamu udah mulai kepikiran nyari kerja dari sekarang? Wah, pas banget. Sebelum kamu melamar pekerjaan, cari tahu dulu yuk gimana sih contoh surat lamaran pekerjaan? Selain contoh, artikel ini juga akan membahas pengertian dan struktur surat lamaran pekerjaan. — Setelah kamu menyelesaikan wajib belajar 12 tahun, sebagian dari kamu mungkin berencana melanjutkan pendidikan ke jenjang […]